Peningkatan kualitas pendidikan dan pelatihan berkaitan erat dengan pengembangan sumber daya manusia melalui peningkatan pendidikan dan pelatihan. Dan hal ini mempunyai hubungan langsung dengan manajemen sumber daya manusia. Indonesia merupakan negara yang besar. Oleh karena itu, kompetensi sumber daya manusia Indonesia harus terus-menerus ditingkatkan. Masalah Sumber Daya Manusia (SDM) sela…
Buku ini menjelaskan tentang suatu teknik untuk mengukur dampak/ manfaat dari suatu proyek atau program yang disebut Social Return on Investment (SROI). Teknik analisis investasi yang ada saat ini, masih kesulitan dalam mengukur seberapa besar manfaat yang dapat dihasilkan. Di sisi lain, efektivitas suatu proyek sejauh ini hanya dilihat dari sisi output fisik yang dihasilkan seperti spesifikasi…
Bagi sebagian mahasiswa, mata kuliah akuntansi sulit dimengerti. Akan tetapi, bagi sebagian yang lain mata kuliah ini sangat menyenangkan dan menimbulkan keasyikan tersendiri. Untuk membuat mahasiswa menyukai dan menyenangi mata kuliah ini perlu dibuat buku yang ringkas dan sederhana, serta mudah dimengerti. Buku ini berisi teori. contoh soal, dan jawaban, serta soal latihan. Buku ini diawali …
Sejarah pasar modal syariah telah dimulai sejak lebih dari dua dekade yang lalu. Seiring dengan berkembangnya pasar modal syariah di Indonesia, tentu makin banyak orang yang membutuhkan informasinya. Namun demikian, buku yang dapat dijadikan referensi mengenai pasar modal syariah jumlahnya terbatas. Buku ini hadir untuk memperkaya literasi pasar modal syariah di Indonesia. Pembahasan dalam buku…