buku yang memuat kisah teladan dari 23 tokoh bangsa. Tokoh-tokoh yang dengan sadar memilih kesederhanaan sebagai nilai yang dipegang teguh. Nilai ini membuat mereka merasa cukup meski dipandang kurang, dianggap rugi karena tidak memanfaatkan kekuasaan, dan dianggap sok-sokan. Tapi itulah diri mereka yang otentik. Tidak terpengaruh meski terhimpit. Buku ini ditulis berangkat dari kegelisahan pen…
Negara Indonesia saat ini memiliki sebanyak 84,4 juta penduduknya adalah anak-anak yang berada di bawah umur 18 tahun. Anak-anak tersebut diharapkan menjadi generasi Indonesia Emas Tahun 2045. Pemerintah berkomitmen untuk mewujudkan generasi Indonesia Emas tersebut melalui Seribu Hari Pertama Kehidupan sebagai pondasi penting dalam tumbuh kembang anak kedepannya. Deputi Koordinasi Peningk…