Bagi sebagian mahasiswa, mata kuliah akuntansi sulit dimengerti. Akan tetapi, bagi sebagian yang lain mata kuliah ini sangat menyenangkan dan menimbulkan keasyikan tersendiri. Untuk membuat mahasiswa menyukai dan menyenangi mata kuliah ini perlu dibuat buku yang ringkas dan sederhana, serta mudah dimengerti. Buku ini berisi teori. contoh soal, dan jawaban, serta soal latihan. Buku ini diawali …
Dewasa ini, perkembangan teknologi dan informasi semakin cepat. Sehingga, manusia dituntut untuk berubah mengikuti perubahan yang begitu cepat itu. Manusia sebagai sumber daya organisasi pun juga harus ikut berkembang dan menyesuaikan diri, terutama dalam organisasi perusahaan. Salah satu kompetensi penting yang harus dikuasai dalam suatu organisasi perusahaan adalah AKUNTANSI. Sebab, kemampuan…