Buku ini bermanfaat bagi banyak pihak dalam penerapan zakat sebagai pengurang pajak, penyelesaian beban ganda bagi kaum muslim (muzaki), menawarkan solusi untuk kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi dalam bidang ekonomi, khususnya bidang ekonomi Islam. Zakat adalah harta yang harus diberikan oleh seorang muslim atau organisasi untuk diberikan kepada orang yang berhak menerimanya sesuai dengan…
Buku Laporan Keuangan dan Perpajakan Perusahaan ini menuliskan bagaimana cara memahami pengertian tentang membuat laporan keuangan dari mulai membuat jurnal, membuat laporan laba rugi, laporan perubahan modal dan neraca, hingga catatan atas laporan keuangan dan juga perhitungan perpajakan dalam suatu perusahaan atau organisasi lainnya. Buku ini disusun untuk membantu para mahasiswa akuntansi, p…
Saat ini, begitu banyak aplikasi berbasis android yang dapat dimanfaatkan oleh UMKM untuk menyusun laporan keuangan usahanya. Namun, aplikasi yang didasarkan pada SAK EMKM dan ketentuan perpajakan terkini masih terbatas. Buku CARA PRAKTIS MENYUSUN LAPORAN KEUANGAN UMKM DENGAN ACCOUNTAX: KASUS USAHA DAGANG ini hadir dalam rangka memenuhi kebutuhan literatur terkait praktik akuntansi UMKM yang be…
*e-Book ini hanya tersedia di aplikasi Smart Library. Silahkan untuk mendownloadnya melalui Play Store/App Store dan login menggunakan akses yang sudah diberikan oleh petugas perpustakaan.
Buku ringkas ini melihat posisi zakat dan pajak, baik secara konsep dan sejarahnya di Indonesi. Di samping itu diberikan penjelasan cara perhitungan zakat secara praktis dan cara restitusinya. Diharapkan Muslim di Indonesia semakin banyak yang membayar zakat karena merupakan rukun Islam yang wajib dilaksanakan. Daftar Isi Bab 1 Pendahuluan Bab 2 Konsep dan Sejarah Zakat Bab 3 Konsep Zak…
Buku ini secara lengkap membahas strategi praktis merencanakan dan mengelola pajak. Dengan buku ini diharapkan pembaca dapat dengan bijak merencanakan dan mengelola pajak untuk kepentingannya masing-masing. Buku manajemen pajak ini sangat cocok dan direkomendasikan untuk para akademisi perpajakan, konsultan pajak, praktisi bisnis, dan semua pihak yang berhubungan dengan perpajakan. Secara kompr…
Sebagai wajib pajak, masyarakat seringkali bingung untuk menghitung pajaknya sendiri yang harus disetor ke negara dan tidak paham bagaimana cara mengisi formulir pelaporan pajak. Begitu banyak item yang memerlukan keterangan dan acuan lebih lanjut untuk mengisinya sesuai dengan keadaan yang terjadi pada si wajib pajak. Sebenarnya penghitungan pajak penghasilan dan tata cara pengisiannya tidak…