Metode netnografi (netnografi = internet + etnografi) adalah metode yang digunakan untuk mempelajari budaya pengguna internet (lebih khusus media sosial). Pada dasarnya, netnografi adalah penerapan metode etnografi untuk mempelajari budaya pengguna media sosial. Metode ini berusaha menggambarkan budaya dari sudut pandang orang yang diteliti dengan menjalankan investigasi, keterlibatan dengan or…
Buku ini untuk siapa saja yang ingin menawarkan produk, jasa, atau keahliannya melalui Facebook, baik marketer, pemiliki bisnis, profesional, dan siapapun yang ingin belajar lebih banyak tentang pemasaran khususnya pemasaran online.