Ilmu dan pengetahuan merupakan proses olah fikir akal dan hati manusia yang dihasilkan dari mentadaburi berbagai obyek benda konkrit yang tersebar di alam semesta. Perbedaan mendasar antara ilmu dan pengetahuan yaitu: ilmu adalah susunan dari pengetahuan yang diperoleh melalui serangkaian penelitian dengan metode ilmiah secara normatif maupun empiris. Sedangkan pengetahuan adalah semua hal yan…
Hampir sembilan puluh persen penduduk Indonesia mengaku beragama Islam namun tidak serta merta Negara Indonesia memberlakukan Hukum Islam. Namun karena alasan sejarah, penduduk, yuridis, konstitusional dan ilmiah, pengajaran Hukum Islam secara khusus menjadi mata kuliah di fakultas hukum, serta “wajib” dipelajari oleh para pegawai, para pejabat pemerintahan atau para pemimpin yang akan beke…
Penulisan buku ini semata-mata didorong oleh keinginan penulis untuk memudahkan para pelajar, santri maupun mahasiswa yang sedang belajar ilmu kaidah fiqih agar mereka mudah dalam mempelajari dan memahami dasar-dasar pokok dalam ilmu kaidah fiqih, khususnya yang berkaitan dengan iqtishad Islami atau ekonomi syariah serta memudahkan mereka dalam menghafalkan kaidah-kaidah fiqih iqtishad Islami t…
Buku ini, membahas tentang hikmah-hikmah, tujuan syariat dalam praktik akad ekonomi syariah kontemporer yang diaplikasikan dalam dunia perbankan syariah. Dengan memahami hikmah, rahasia dan tujuan syariat dalam setiap akad ekonomi syariah yang menjadi produk perbankan syariah, diharapkan mahasiswa mampu memahami bahwa produk akad perbankan syariah dikembangkan dalam rangka mewujudkan kemaslahat…
Investasi merupakan salah satu komponen penting dalam aktivitas perekonomian suatu negara. Besarnya nilai investasi akan berdampak positif terhadap meningkatnya perekonomian negara. Salah satu yang mendorong peningkatan nilai investasi adalah faktor kemudahan dalam berinvestasi. Tingkat Kemudahan Berusaha (Ease of Doing Business Index) adalah sebuah indeks yang dibuat oleh Bank Dunia. Peringka…
Harta kekayaan yang saat ini kita miliki adalah mutlak semata-mata hanya milik Allah Swt. Kita hanya berperan sebagai sebuah pemegang amanah karena pada dasarnya manusia memang tidak mampu mengadakan benda dari tiada. Harta kekayaan merupakan godaan yang sangat besar bagi manusia. Jika dirinya merasa sudah berkecukupan, ia akan melupakan tugas yang sebenar-benarnya, yaitu beribadah kepada Allah…
Keuangan sosial produktif Islam merupakan instrumen dalam keuangan Islam yang dapat merealisasikan efisiensi dan pemerataan dalam aktivitas perekonomian. Keuangan sosial produktif Islam dapat menyinergikan keuangan sosial dan keuangan komersil Islam, serta dapat mendorong sektor riil. Keuangan sosial produktif Islam instrumen wakaf mempunyai ciri khas tersendiri yang sangat membedakan dengan in…
*e-Book ini hanya tersedia di aplikasi Smart Library. Silahkan untuk mendownloadnya melalui Play Store/App Store dan login menggunakan akses yang sudah diberikan oleh petugas perpustakaan.
*e-Book ini hanya tersedia di aplikasi Smart Library. Silahkan untuk mendownloadnya melalui Play Store/App Store dan login menggunakan akses yang sudah diberikan oleh petugas perpustakaan.
*e-Book ini hanya tersedia di aplikasi Smart Library. Silahkan untuk mendownloadnya melalui Play Store/App Store dan login menggunakan akses yang sudah diberikan oleh petugas perpustakaan.