Maqashid Syariah adalah tujuan-tujuan syariat dan rahasia-rahasia yang dimaksudkan oleh Allah dalam setiap hukum dari keseluruhan hukum-Nya. Inti dari tujuan syariah adalah merealisasikan kemashlahatan bagi manusia dan menghilangkan kemudaratan, sedangkan mabadi' (pokok dasar) yakni memperhatikan nilai-nilai dasar Islam, seperti keadilan, persamaan, dan kemerdekaan. Maqashid syariah atau mashl…
Buku ini diawali dengan uraian mengenai sistem keuangan Islam dan prinsip-prinsip perbankan syariah, juga pembahasan di dalam buku ini dilakukan secara analitis dan yuridis mengenai semua produk perbankan syariah yang dikenal sampai saat ini. Produk-produk tersebut dibahas dengan menggunakan kategorisasi berdasarkan pembagian menurut: -Produk finansial syariah berbasis jual-beli -Produk finan…
Secara garis besar, buku ini memberikan wawasan dan pemahaman kepada pembaca seputar problem dan prospek bank syariah.
Sebagian besar rakyat Indonesia merasakan bahwa barang-barang seperti melesat mengejar pendapatannya. Akibatnya ada yang terpaksa mengganti kebutuhan pokok seperti beras dengan singkong, bahkan yang paling memprihatinkan dengan nasi aking. Mengapa daya beli kita menurun dan bagaimana menanggulanginya? Inilah yang Muhaimin Iqbal ingin obrolkan dengan anda. Ia ingin mengajak anda mengamankan mas…