Komunikasi atau interaksi antar-individu, terutama dengan mitra bisnis yang memiliki latar belakang budaya yang berbeda menjadi begitu kompleks dan luas. Dierlukan pemahaman mendasar mengenai keterampilan dalam berkomunikasi dan ragam atau silang budaya. Globalisasi menyebabkan interaksi dan hubungan antar-manusia yan berbeda budaya menjadi tak terelakan, terutama dalam dunia bisnis.Tak ayal, s…
Buku ini dapat menjadi buku pegangan bagi dosen dan mahasiswa dalam proses belajar mengajar dan bermanfaat juga bagi para praktisi untuk diaplikasikan secara langsung dalam dunia bisnis. Karena di setiap akhir bab buku ini disertai dengan evaluasi berupa pertanyaan, dan materi latihan keterampilan yang disajikan di akhir setiap bagian. Pokok bahasan buku ini: Dasar-dasar komunikasi bisnis; Pros…
Komunikasi dan pemasaran merupakan dua konsep penting yang saling melengkapi satu dengan yang lainnya. Dua konsep tersebut akan efektif untuk dimanfaatkan oleh perusahaan untuk melakukan penetrasi pasar, terutama untuk memperkenalkan berbagai produk baru perusahaan atau target konsumen baru perusahaan. Komunikasi dan pemasaran perlu diintegrasikan dan dipadukan secara proporsional karena perpa…
Buku Ekonomi Pembangunan Syariah ini adalah buku teks yang didesain secara khusus untuk memberikan pengetahuan mengenai konsep ekonomi pembangunan dalam perspektif syariah. Di antara keunggulan buku ini adalah diperkenalkannya Model CIBEST sebagai alat ukur kesejahteraan dan kemiskinan dari perspektif syariah, yang terdiri atas kuadran CIBEST dan indeks-indeks kesejahteraan, kemiskinan materiil…
Buku ini pada mulanya adalah merupakan catatan-catatan lepas dan bahan-bahan kuliah yang penulis siapkan untuk disampaikan dalam matakuliah “Hukum Perdata Islam di Indonesia” (HPI) bagi mahasiswa Fakultas Syariah IAIN SU Medan. Selanjutnya bahan-bahan tersebut kembali dikumpulkan dengan perbaikan di sana sini serta penyempurnaan yang disesuaikan dengan Topik Inti Kurikulum Nasional Pergurua…
Komunikasi merupakan kebutuhan yang mendasar, tidak ada satu pun manusia yang dapat hidup sendiri atau dengan kata lain manusia merupakan makhluk sosial yang membutuhkan kehadiran manusia lainnya untuk melanjutkan hidup. Untuk menghubungkan manusia satu dengan lainnya diperlukan komunikasi, baik verbal maupun non verbal. Tentunya dalam melakukan komunikasi diperlukan etika yang baik, dalam hal …
Sistem Informasi Manajemen adalah sistem terpadu yang menyediakan informasi untuk mendukung kegiatan operasional, manajemen, dan fungsi pengambilan keputusan dari suatu organisasi. Sistem Informasi Manajemen (SIM) merupakan sistem informasi yang menghasilkan keluaran (output) dengan menggunakan masukan (input) dan berbagai proses yang diperlukan untuk memenuhi tujuan tertentu dalam kegiatan man…
Peradaban bisnis di suatu negara bisa dinilai dari ragam dan kualitas hukum yang mengatur aktivitas bisnis di masyarakatnya. Hukum bisnis, baik tertulis maupun tidak tertulis, merupakan suatu sarana penting bagi para pelaku usaha dalam memulai dan mengembangkan bisnis yang benar dan adil. Pelaku usaha yang mengabaikan aspek hukum dalam ragam transaksi atau pembuatan kontrak-kontrak bisnis bisa …