Buku ini secara komprehensif membahas berbagai hal tentang manajemen bisnis sariah. Kehadiran buku Manajemen Bisnis Syariah ini menjadi sangat penting dan layak dijadikan referensi bagi para pelaku bisnis pada khususnya dan masyarakat pada umumnya dalam rangka turut berpartisipasi sebagai pemain yang aktif dalam ekonomi syariah di Indonesia.
sistem bisnis dan keuangan syariah tumbuh serta berkembang di berbagai negara, baik di kawasan yang mayoritas penduduknya muslim maupun yang penduduk muslimnya minoritas. Sekarang ini, sistem ekonomi dan keuangan syariah tidak hanya dianggap sebagai bagian dari ajaran Islam, tetapi lebih dari itu, pandangan serta sikap hidup halal (antara lain dengan tidak melakukan transaksi yang dilarang) diy…
Dalam rangka mencapai tujuan syariah khususnya prinsip keadilan sosial, ruang lingkup audit dalam perspektif Islam harus lebih luas dibandingkan dengan lingkup audit konvensional. Hal ini penting untuk melindungi dan memperbaiki kondisi kehidupan manusia dalam semua dimensi. Meskipun status kepatuhan audit syariah menjadi bagian penting dari lembaga keuangan syariah, struktur pemantauan secara …