Sesungguhnya, potensi umat Islam sangat besar dan memadai, baik dari segi sumber daya alam, manusia, ekonomi, pemikiran, budaya, politik, moral maupun fisik. Hanya saja, diantara persoalan yang dihadapinya masih sering terjadi disalokasi potensi akibat tidak adanya pemahaman mengenai prioritas amal perbuatan. Mana yang harus didahulukan, dan mana yang harus diakhirkan. Mana yang harus dipenting…
Umat Islam adalah umat yang diutus Allah ke muka bumi dengan semangat wasathon (adil dan moderat), yang senantiasa melihat secara proposional terhadap urusan agama dan dunia, mengaitkan secara tepat antara teks dan konteks, serta mengambil posisi tengah antara kelompok yang memiliki sikap suka berlebihan dan kelompok yang suka mengabaikan. Islam tidaklah sebagaimana yang dipahami kaum tekstu…
Kadang kita hanya berputar-putar dan berjalan ditempat saat mempelajari Islam. Kita tidak sampai kepada wawasan yang sempurna dan pemahaman yang utuh tentang dan petunjuknya, meski mempelajarinya sudah lama. Karena itu pula, kita belum mampu menghadirkan Islam kepada diri kita dan orang lain secara sempurna. Buku Pengantar Kajian Islam ini, yang merupakan terjemahan dari buku Al-Madkhal li M…
Banyak kalangan mengkhawatirkan penerapan syariat Islam sebagal landasan negara, termasuk sebagian kaum Muslim. Mereka memandang syariat Islam dari sisi lahiriahnya saja, tidak sampai pada tujuan tujuan penerapannya (maqcishid syar'iyyah). Bahkan, mereka hanya mengaitkan syariat Islam dengan hukuman pancung, rajam, cambuk, dan potong tangan. Padahal, di balik hu-kuman-hukuman itu terdapat kebij…