Filsafat Ilmu menjelaskan tentang kedudukan perkara ilmu atau science itu, apa yang menjadi landasan asumsinya, bagaimana Iogikanya (doktrin netralistik etik), apa hasil-hasil empirik yang dicapainya, serta batas-batas kemampuannya. Metodologi Penelitian menjelaskan tentang upaya pengembangan ilmu berdasarkan tradisi-tradisinya, yang terdiri dari dua buah bagian, yaitu deduktif ataupun induktif…
Metode penelitian adalah langkah-langkah yang diambil oleh peneliti untuk mengumpulkan data atau informasi untuk diolah dan dianalisis secara ilmiah. Metode penelitian di antaranya metode kualitatif, metode kuantitatif, clan metode campuran. Metode kualitatif digunakan untuk meneliti suatu objek dengan peneliti berperan sebagai instrumen kunci. Data dikumpulkan melalui teknik triangulasi (gabun…