Mempelajari qawa'id fiqhiyyah merupakan keniscayaan bagi setiap orang yang menggeluti dunia fiqh, balk pada tataran khusus maupun umum. Qawa'id fighlyyah adalah kaidah-kaidah hukum yang disusun oleh para fuqahai, sebagai pedoman untuk mempermudah dan membantu memahami permasalahan partikular (al-juz'iyyat) dan permasalahan yang mirip/serupa (al-asybah wa an-nazha'ir) di dalam menentukan hukum d…
Aspek hukum kepatuhan syariah (sharia compliance) menjadi suatu hal yang sangat penting bagi industri keuangan syariah. Kepatuhan syariah menjadi bagian penting bagi industri keuangan syariah baik dari segi pengelolaan (manajemen) maupun operasionalnya. Oleh karena itu, pengaturan dan pengawasan menjadi komponen penting dalam sektor jasa keuangan khususnya usaha modal ventura syariah. Pengatura…
Tinjauan hukum Islam terhadap pelaksanaan transaksi jual beli melalui MLM Syariah Herba Penawar Al-Wahida Indonesia dan Fatwa DSN MUI Nomor 75 Tahun 2009 tentang Penjualan Langsung Berjenjang Syariah (PLBS). Teori maqashid syari’ah pada aspek hifdzul maal (menjaga harta) dan hifdzun nafs (menjaga diri) juga penting disandingkan dengan MLM Syariah dalam rangka menolak mudarat agar harta uma…
Lembaga nazir merupakan salah satu entitas filantropi Islam yang bergerak dalam bidang perwakafan. Esensi wakaf, yang pokoknya harus tetap terjaga dan berkembang, mengharuskan nazir mencari sumber daya lain untuk menutupi operasionalnya agar tetap eksis dan dapat mengelola dan mengembangkan aset-aset wakaf yang ada secara produktif. Kompetensi nazir tidak hanya sebatas memiliki pemahaman syarâ€â€¦
Ilmu Ushul Fikih merupakan ilmu yang mulia kedudukannya dan agung pengaruhnya. Ilmu ini senantiasa dibutuhkan oleh pakar fikih (faqih), pakar hadits (muhaddits) pakar tafsir (mufassir) juga semua orang yang sedang memelajari ilmu syar'i. Sebab, masing-masing mereka perlu mengetahui hukum-hukum syar'i dan tatacara pengambilan hukum dari dalilnya. Ilmu ini tidak hanya diperlukan dalam memahami…
Saat ini lembaga keuangan berupa bank atau yang sejenisnya, tentunya sudah tidak asing lagi bagi kita. Masyarakat sebagai nasabah bank, menginvestasikan dananya di berbagai lembaga keuangan. Lalub bagaimana dengan umat Islam yang ingin menjaga hartanya secara syar'i? Karena saat kita mempermasalahkan prinsip bunga sebagai motivator terhadap nasabah maka muncullah persoalan hukum, terutama dalam…
Buku ini mengkaji ilmu qawa' id fiqhiyyah yang menjadi salah satu unsur penting dalam pembentukan hukum Islam. Dalam sejarah perkembangan hukum Islam, qawa' id fiqhiyyah me-nempati posisi yang signifikan, sehingga sejak dahulu sampai sekarang para ulama selalu mengkajinya. Mereka mengkaji dan mengkodifikasi-kan ilmu qawa' id fiqhiyyah dalam kitab-kitab tersendiri, seperti kitab al-Furuq karya a…
Umat Islam adalah umat yang diutus Allah ke muka bumi dengan semangat wasathon (adil dan moderat), yang senantiasa melihat secara proposional terhadap urusan agama dan dunia, mengaitkan secara tepat antara teks dan konteks, serta mengambil posisi tengah antara kelompok yang memiliki sikap suka berlebihan dan kelompok yang suka mengabaikan. Islam tidaklah sebagaimana yang dipahami kaum tekstu…
Karakter Emas akan mengantarkan semua orang menjadi sukses dunia akherat. Tulisan ini pada intinya sebagai motivasi dalam menjalankan agama Islam, dengan gaya penulisan yang diharapkan banyak diminati kaum milenial. Apabila para remaja, pelajar, mahasiswa sudah tumbuh motivasi yang kuat maka karakter emas akan terwujud, nilai-nilai integritas akan tercapai, hingga pada akhirnya akan tercipta…